DPD Golkar OKI Bentuk Kepanitiaan Untuk Pelaksanaan Musda
Kayuagung - Berbagai persiapan dilaksanakan Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), menjelang pelaksanaan Musyawarah Daerah (Musda). Salah satunya membentuk kepanitian Musda dengan menggelar rapat pembentukan panitia di Kantor DPD Partai Golkar, Rabu (2/11/2016).
Rapat diikuti semua pengurus harian dan pleno DPD Partai Golkar, serta anggota fraksi Golkar DPRD Ogan Komering Ilir, Dalam pembahasannya terkait penyusunan panitia Musda Partai Golkar.
Hasil rapat tersebut disepakati, Nawawi Anang menjadi OC (Organizing Committee) dan Krisnaldi sebagai SC (Steering Committee) atau panitia pengarah. Dan untuk Musda DPD Golkar Kabupaten Ogan Komering Ilir direncanakan digelar tanggal 19 November 2016..
Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten OKI H Engga Dewata Zainal SSos mengatakan “Setelah kepanitian ini terbentuk akan di SK kan. Dan kepanitiaan ini nanti yang akan mempersiapkan segela sesuatu pelaksaan Musda”.
H Engga Dewata Zainal SSos berharap dengan adanya Musda ini akan terjadi regenerasi, agar Partai Golkar di Kabupaten OKI lebih maju yang akan datang.
Rapat diikuti semua pengurus harian dan pleno DPD Partai Golkar, serta anggota fraksi Golkar DPRD Ogan Komering Ilir, Dalam pembahasannya terkait penyusunan panitia Musda Partai Golkar.
Hasil rapat tersebut disepakati, Nawawi Anang menjadi OC (Organizing Committee) dan Krisnaldi sebagai SC (Steering Committee) atau panitia pengarah. Dan untuk Musda DPD Golkar Kabupaten Ogan Komering Ilir direncanakan digelar tanggal 19 November 2016..
Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten OKI H Engga Dewata Zainal SSos mengatakan “Setelah kepanitian ini terbentuk akan di SK kan. Dan kepanitiaan ini nanti yang akan mempersiapkan segela sesuatu pelaksaan Musda”.
H Engga Dewata Zainal SSos berharap dengan adanya Musda ini akan terjadi regenerasi, agar Partai Golkar di Kabupaten OKI lebih maju yang akan datang.